top of page
Deskripsi Produk
Mengajarkan anak sifat mudah bergaul dan bersosialisasi melalui media mainan “Kwartet Jumbo” produksi DG Toys. Mainan berupa kartu bergambar karakter kekinian dengan harga terjangkau serta aman dimainkan anak karena berbahan kertas. Dalam setiap kartu kwartet terdapat atribut pendukung permainan seperti angka dan tulisan yang menjadi ciri khas / pembeda antara kartu kwartet dengan mainan kartu lainnya. Satu kemasan plastik (1 deck) “Kwartet Jumbo” terdiri dari 32 kartu yang terbagi menjadi 8 warna berbeda, dimana setiap satu warna terdiri dari 4 kartu sejenis.